Contoh Aplikasi Excel Sasaran Kerja Pegawai (SKP) 2018

Sasaran Kerja Pegawai (SKP) merupakan rencana kerja dan target yang akan dicapai oleh seorang PNS dan dilakukan berdasarkan kurun waktu tertentu. Lalu yang menjadi focus perhatian saat ini adalah bagaimana sih cara mengisi formulir SKP……? Penilaian kinerja adalah penilaian yang dilakukan oleh atasan oleh bawahan. Lalu bagaimana cara kita menentukan target mutu dalam pekerjaan yang tidak bisa diprediksi atau memperkirakan output dari orang lain tersebut? Cara menentukan target kuantitas dalam pekerjaan yang tidak bisa diperkirakan atau autputnya dari orang lain yaitu dengan cara mempertimbangkan jumlah output yang masuk pada penilaian tahun-tahun sebelumnya atas capaian hasil bekerja selama satu tahun terakhir

Nah keteika sudah melakukan kegiatan tersebut, lalu bagaiman sih juga teknik menilai kualitas dalam suatu pekerjaan / kegiatan ? Adapun cara atau teknik menilai aspek kualitas dalam suatu pekerjaan /kegiatan adalah dengan mengacu pada parameter yang ada pada Peraturan Kepala BKN Nomor 1 Tahun 2013. Siapa saja kah yang dapat memasukkan target biaya ? Yang dapat memasukkan aspek biaya adalah PNS yang secara langsung mempertanggungjawabkan biaya kegiatan tersebut dalam hal ini PPK 

Pertanyaan yang timbul selanjutnya adalah bagaimana kita menyusun SKP untuk jabatan fungsional umum? Untuk menyusun SKP jabatan fungsional umum adalah disesuaikan dengan nama jabatan yang bersangkutan dan uraian kegiatannya yang akan dilakukan selama 1 (satu) tahun dengan mengacu pada SKP atasan langsungnya. 

Aplikasi  Excel Sasaran Kerja Pegawai (SKP) 2018

Mari kita simak sejenak SKP ini terdiri dari beberapa menu diantaranya :

  • Data Guru
  • Instrumen PKG
  • Instrumen Oreintasi Pelayanan
  • Instrumen Integritas
  • Instrumen Komitmen
  • Instrumen Disiplin
  • Instrumen Kerja Sama
  • Identitas
  • Pengukuran 

Silahkan bapak/ibu saudara dapat mencoba aplikasi format PENILAIAN SKP 2018 berdasarkan golongan. Hal ini untuk mempermudah proses pengihitungan silahkan unduh contohnya disini : 

Post a Comment

0 Comments