SIM PKB 2017, Perangkat Pengembangan Profesi Guru berbasis komunitas

SIM PKB kini mulai diberlakukan, secara otomatis kembali seluruh guru yang sudah mengikuti Uji Kompetensi Guru (UKG) 2015 maupun belum. SIM PKB sendiri merupakan perubahan dari SIM Guru Pembelajar (GP) yang sudah dilaksanakan pada tahun 2016. Namun kita ketahui tidak semua guru mengikuti SIM GP, hanya matapelajaran tertentu saja. Sedikit berbeda dengan SIM GP, untuk SIM PKB 2017 akan dilaksanakan pada lingkup Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) dan KKG

Pengembangan Profesi Guru berbasis komunitas dan semua guru harus masuk komunitas untuk pengembangan profesinya. Yang tidak masuk komunitas, tidak akan pernah terperhatikan pengembangan profesinya.Karena PKB dasarnya adalah UKG, guru-guru yang belum UKG, harus ikut UKG dulu. Untuk itu, semua harus mendaftar di komunitasnya, di MGMP atau KKG atau MKKS. Tanggal 17 Juli adalah tanggal penting sebagai batas akhir nasional login SIM PKB. Dinas pendidikan daerah bisa memajukan tanggal tersebut untuk mempercepat pendataan.Semua guru harus login SIM PKB. Untuk itu harus terdaftar di komunitas, dan ketua komunitas memegang informasi anggotanya, termasuk password, bila anggota komunitas terlupa passwordnya

Modul dan Perangkat Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (PKB) Tahun 2017.
Jenjang Sekolah Dasar (SD)
3. SD PJOK= Penjaskes
4. SD Seni Budaya= SBK

Jenjang Sekolah Menengah Pertama (SMP)
1. IPA=Download
2. IPS= Download
3. PPKN= Download
4. B. Indonesia= Download
5. B. Inggris= Download
6. Matematika= Download
7. PJOK SMP= Download
8. Senbud SMP= Download

Post a Comment

0 Comments