Mengatasi Status Silang Merah Pada Kelengkapan Data ANBK

Sobat proktor yang berbahagia, berikut ini saya sajikan tips bagaimana mengatai masalah yang mengalami silang merah pada kelengkapan daya siswa yang sudah ditarik pada aplikasi ANbk2021.

Pasca pelaksanaan Simulasi ANBK2021 telah diaktifkan menu tarik data peserta Gladi Resik ANBK2021, menu ini berpungsi untuk menarik data peserta yang menjadi sampling pada pelaksanaan Gladi Resik ANBK.

Penarikan data wajib dilakukan oleh satuan pendidikan untuk peserta yang akan dijadikan sampling AN 2021. Sampling peserta dapat ditarik atau diambil dari BIO.AN, caranya adalah klik menu biodata peserta pada web anbk lalu kilik Ambil dari Bio AN dan tunggu hingga proses selesai

Apabila sudah selesai ditarik silahkan cek pada kelengkapan data peserta, jika pada kolom  status sudah berwarna biru artinya peserta sudah bisa dicetakka kartunya untuk siap mengikuti gladi resik. 

Mengatasi Status Silang Merah Pada Kelengkapan Data ANBK

Apbila pada kolom status ternyata ditemukan silang merah, makas silahkan lengkapi isian Mata Pelajaran yang aka  diujikan satu persatu sesusai jadwal yang telah ditetapkan.

Kunci mengatasi masalah Status Silang Merah pada cek kelengkapan data pesrta adalah proktor belum mengisi nama mata pelajaran yang akan diujikan pada menu biodata peserta di web anbk. Silagkan isi mata pelahajaran sesuai jadwal.

Ingat pastilan data peserta sudah valid atau lengkap, apabila terdapat data siswa belum lengkap dan terdapat kekeliruan identitas siswa maka proktor atau operator dapat melakukan verifkasi dan validasi data melalui VervalPD.

Demikian tutodial singkat ini dibuat utnuk membantu masalah yang anda hadapi dalam pelaksnaaan simulasi ANBK 2021.

Post a Comment

0 Comments